Terwujudnya Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram sebagai pusat pendidikan dan pengembangan ilmu ekonomi dan bisnis yang berbasis riset dan berdaya saing internasional pada tahun 2025
Tata nilai Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram direfleksikan dalam lima nilai inti yaitu:
Setiap sivitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram berpegang teguh kepada pada nilai-nilai moral dan etika.
Setiap sivitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram selalu berupaya dalam melakukan inovasi di segala bidang.
Setiap sivitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram melaksanakan aktivitasnya tidak hanya untuk kepentingan institusi tetapi juga untuk masyarakat dan lingkungan sekitarnya.
Setiap sivitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram bertanggung jawab penuh atas apa yang dilakukannya dan dapat merasionalisasikan tindakannya tersebut.
Setiap sivitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram memiliki kebebasan untuk mengajar atau mengkomunikasikan ide atau fakta tanpa khawatir atas tekanan, kehilangan pekerjaan, atau tuntutan hukum.
Setiap sivitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram bertanggung-jawab mewujudkan visi dan misi fakultas dengan saling bekerja sama baik dengan kolega di dalam institusi maupun dengan kolega di luar institusi.